Desa Aan Banjarangkan Ikuti Penilaian Desa Anti Korupsi
Selasa, 22/10/2024 Desa Aan Banjarangkan Ikuti Penilaian Desa Anti Korupsi Desa Aan ditunjuk untuk mewakili Kabupaten Klungkung sebagai Desa Anti Korupsi dari 52 desa lainnya di Kabupaten Klungkung. Hal tersebut terlihat saat Sekretaris Daerah Kabupaten Klungkung, Anak Agung Gede Lesmana mewakili Penjabat (Pj.) Bupati Klungkung menghadiri Penilaian Desa Anti Korupsi Provinsi Bali di Balai … Read more
